Simulasi Dampak Tarif PPN 12%, Pendapatan Pajak Naik Hingga Rp730 T!
Penulis: Natalie Syaina Abitta JAKARTA, HnG Insight – Simulasi dampak kenaikan PPN menjadi 12% terhadap perekonomian telah dilakukan pemerintah. Sekretariat Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso mengingatkan kenaikan tarif PPN menjadi 12% telah diatur dalam UU Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP). Simulasi keuntungan dan kerugian dilakukan pemerintah sebelum kebijakan tersebut diterapkan. “Sudah kami simulasikan plus-minusnya. Kira-kira potensi […]