Potensi Pajak Digital Besar, Waktu yang Tepat Memajaki Netflix Cs
Penulis: Aqila Bagus Misbahuddin JAKARTA, HnG Insight – Sekarang merupakan saat yang tepat untuk memajaki raksasa digital, seperti Google dan Netflix melalui Pilar 1: Unified Approach dan Pilar 2: Global Anti Base Erotion yang telah disepakati oleh negara G20 beberapa waktu lalu. Anggota Komisi XI DPR RI Puteri Anetta Komarudin menuturkan, dengan kesempatan yang […]