Penyidikan Pajak Terus Meningkat, DJP Beberkan Alasannya
Penulis: Natalie Syaina Abitta JAKARTA, HnG Insight – Kegiatan penyidikan terhadap wajib pajak yang dilakukan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) terpantau mengalami kenaikan hingga 295, 65%. Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat DJP Dwi Astuti mengatakan peningkatan jumlah penyidikan disebabkan beberapa unsur, salah satunya adalah hasil analisis dan pengembangan informasi, data, laporan dan pengaduan (IDLP). “Hasil […]