Heboh Aksi Peternak Mandi Susu, Kemenkop Desak Revisi Bea Masuk 0%

Penulis: Natalie Syaina Abitta JAKARTA, HnG Insight – Kementerian Koperasi (Kemenkop) mendorong Kementerian Perdagangan untuk mengkaji ulang kebijakan bea masuk 0% pada produk susu impor. Menurut Menteri Koperasi Budi Arie, kebijakan ini memberi keuntungan bagi eksportir dari Selandia Baru dan Australia yang memanfaatkan perjanjian perdagangan bebas dengan Indonesia. Akibatnya, produk susu impor dapat lebih rendah 5% […]

Pemerintah Berikan Insentif Bea Masuk 0% bagi KBLBB

Penulis: Kurnia Sari JAKARTA, HnG Insight – Pemerintah melalui Kementerian Keuangan menerbitkan PMK 10/2024 mengenai penetapan sistem klasifikasi barang dan pembebanan tarif bea masuk atas barang impor.  PMK ini merupakan perubahan atas peraturan sebelumnya, yaitu PMK 26/2022. Melalui PMK 10/2024, pemerintah menerbitkan Pasal baru, yaitu Pasal 4A terkait bea masuk 0% bagi kendaraan bermotor listrik berbasis […]

Cegah Ancaman Industri Merugi, Produk Benang Ini Kembali Kena BMTP

Penulis: Aqila Bagus Misbahuddin JAKARTA, HnG Insight – Melalui PMK 46/2023, pemerintah kembali mengenakan bea masuk tindakan pengamanan (BMTP) atas impor produk benang selain benang jahit dari serat stapel sintetik dan artifisial. Merujuk bagian menimbang PMK 46/2023, pengenaan BMTP ini sebelumnya telah diatur dalam PMK 56/2020. Selain itu, pertimbangan lainnya adalah hasil penyelidikan Komite Pengamanan […]

Dukung Penggunaan Energi Panas Bumi Pemerintah Siapkan Ini

Penulis: Natalie Syaina Abitta JAKARTA, HnG Insight – Pemerintah telah menyediakan insentif fiskal berupa fasilitas pembebasan bea masuk dan/atau tidak dipungut pajak dalam rangka impor barang (PDRI) untuk kegiatan penyelenggaraan panas bumi. Sebelumnya, ketentuan tersebut diatur dalam PMK 218/2019 yang kemudian mengalami perubahan dalam PMK 172/2022. Direktur Komunikasi dan Bimbingan Jasa Direktorat Jenderal Bea dan […]